Kamis, 05 September 2013

Cara Memutihkan Kulit

Siapa yang tidak menginginkan kulitnya terlihat putih ? Semua pasti menginginkan kulitnya putih, baik itu pria maupun wanita. Namun, bagaimana cara memutihkan kulit ? Berikut cara-caranya :

https://encrypted-tbn1.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcS2d5foHdrIX8Fhoq1y8iY0DS0Pxt0zCekRBbcOrddxJ3t-VipFMg

1. Mencuci Muka 

Dengan mencuci wajah dua kali dalam sehari dengan sabun khusus setelah berpergian atau saat mandi, kulit kamu akan terlihat halus, bersih dan tampak putih. Usahakanlah setelah mencuci muka, elapkan wajah anda dengan handuk atau kain yang bersih agar membantu mengangkat kulit-kulit dari sel mati


 2. Jeruk Nipis

Jeruk nipis memang sudah diakui memiliki vitamin C yang kuat untuk membantu memutihkan dan menyehatkan kulit. Bagaimana caranya ?
Potong terlebih dahulu jeruk nipis, lalu usapkan pada kulit wajah atau kulit tubuh anda yang diinginkan secara rutin. Gunakan jeruk nipis yang tidak terlalu matang atau tua.

 

3. Perbanyak Minum Air Putih

Dengan minum kira-kira delapan gelas per hari maka, racun-racun maupun sisa-sisa metabolisme anda dapat terbuang sehingga kulit tampak lebih cerah dan sehat.


 4. Banyak Konsumsi Buah

Perbanyaklah mengosumsi buah-buahan, terutama buah yang mengandung banyak vitamin C, B dan E seperti buah jeruk, buah pisang, buah strawberry agar kulit tampak sehat.


5. Berolahraga

Perbanyak oalahraga sedikitnya dua kali sehari dapat membantu kulit sehat dan tampak cerah karena
terbuangnya zat zat yang membuat kulit tidak sehat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar